Ternyata sudah pertengahan bulan Juni, yaa... Tidak terasa, kita sudah memasuki pertengahan tahun 2012! (^_^)
By the way, long time no post, hehehe... :P
Hari ini aku mau share sebuah theme song yang baru saja aku download (baru beberapa menit yang lalu, lho, ahaha... xD ). Ini dia...
Angry Birds Season Halloween 2012 Song Theme
Jangan kaget, ya, hahaha... xD
Ini lagu yang sangat keren, lho. Menurutku, atmosfer Gothic Lolita-nya cukup terasa. Berbeda dengan Halloween song theme tahun sebelumnya yang bernuansa Frankenstein-ish, yang ini nuansanya terdengar mirip song theme Harry Potter, dengan sedikit sentuhan "unyu" yang misterius. Cocok untuk menemani malam-malam begadang kamu ketika sedang lembur tugas atau belajar untuk persiapan UAS, karena musiknya bisa membuatmu tetap terjaga sepanjang malam, hohoho... :3
Jangan lupa untuk meng-convert video ini menjadi MP3 terlebih dahulu, jika kalian hanya ingin mendengarkan musiknya saja. (^_^)